Cara Mengatasi Windows is not genuine Pada Laptop Menggunakan RemoveWat
Kali ini saya akan membagikan trik sederhana cara mengatasi Windows is not genuine yang mucul di pojok kiri dekstop anda. Hal ini yang disebabkan OS Windows 7 yang terinstal di laptop anda adalah versi TRIAL, sehingga tampilan laptop anda menjadi layar hitam dan Anda tidak bisa mengganti Wallpaper...